muriapos.com - Berita sekitar pantura muria kudus pati jepara rembang blora demak
Karnaval Noto Projo Mbangun Desa di Pati Berlangsung Meriah
Karnaval Noto Projo Mbangun Desa di Pati Berlangsung Meriah Muriapos.com – Pati, Festival Noto Projo mbangun desa yang digelar siang ini di jalanan protokol kota Pati menarik ribuan pengunjung. Karnaval budaya ini dibuka langsung oleh Bupati Pati Haryanto dan...
Gudang Tebu Terbakar, Kerugian Ditaksir 250 Juta Rupiah
dok Humas Res Kudus Muriapos.com – Kudus, Gudang tebu yang terletak di Dk Sekandang Rt 04 Rw 01 Ds Kandangmas Kec Dawe Kudus ludes dilalap si jago merah, Senin (28/8). Kapolsek Dawe AKP Suharyanto, S.H langsung merespon laporan dari...
Sopir Ngantuk, Truk Muatan Semen Tabrak Pembatas Jalan
dok. Humas Polres Kudus MuriaPos.Com – Kudus, Sebuah Truk bermuatan semen pagi tadi (Selasa, 29/8) membuat Jalur pantura timur mulai dari Perempatan Kerawang sampai lampu trafic light pertigaan Ngembal tersendat. Truk tronton bak terbuka bernomor Polisi H 1803 AS...
Lagi, Pelaku Pencurian Kayu Jati Dibekuk Polisi
dok Humas Res Blora MuriaPos.Com – Blora, Satuan Resese Kriminal Kepolisian Resort Blora, Polda Jateng kembali berhasil mengamankan seorang pencuri kayu jati di hutan milik Perhutani petak 22 dan 30 RPH Sugih, BKPH Boto, KPH Randublatung, turut tanah Ds....
Polres Rembang Launching Ekstra Kurikuler Safety Riding
dok Res Rembang Muriapos.com – Rembang, Kapolres Rembang,Polda Jawa Tengah AKBP Phungky Bhuana Santosa,SH,SIK,M.Hum Pimpin Apel Launching Ekstra Kurikuler Safety Riding di Lapangan SMA N 2 Rembang, Senin (28 Agustus 2017) Dalam arahannya dihadapan siwa siswi SMA N 2...
Kabupaten Blora Siap Gelar Gowes Pesona Nusantara 2017
Muriapos.com – Blora, Kabupaten Blora menyatakan kesiapan dirinya untuk menggelar event nasional Gowes Pesona Nusantara 2017. Event yang merupakan program dari Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) dalam rangka rangkaian peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) XXXIV itu bakal digelar di...
Aiptu Noor Rozak, Sosok Polisi Yang Humanis
Aiptu Noor Rozak, /Dok Humas Res Kudus Muriapos.com – Kudus, Polri hendak mengubah “wajah” Polisi menjadi lebih baik di mata masyarakat. Tak dapat dipungkiri, image negatif memang masih belum lepas dari korps baju cokelat tersebut. Untuk mengubah image negatif...
Dua Pelaku Pencuri Playstation Dibekuk Unit Reskrim Polres Blora
MuriaPos.Com – Blora, Anggota Unit Reskrim Polsek Blora Kota membekuk pelaku kasus pencurian, di rental Playstation milik Biantoro Angga Kusuma di Rental PlayStation Viva MAX Jln. Mr. Iskandar No. 33, Kelurahan Mlangsen Kec/Kab. Blora, pencurian terjadi pada tanggal 23...
Yayasan Al-Kamal, Kenalkan Anak Pada IPNU-IPPNU
MuriaPos.Com – Kudus, Kudus-Dalam membangun karakter anak, Yayasan Al-Kamal NU(Nahdlatul Ulama) Desa Jepang, Kecamatan Mejobo, Kabupaten Kudus yang menaungi anak yatim, piatu dan dhuafa' menggelar acara pengenalan anak terhadap IPNU(Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama) dan IPPNU(Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama)....
Ditinggal Buang Air, Truk Ini Jalan Sendiri Dan Tabrak Sebuah Warung
dok Res Kudus MuriaPos.Com – Kudus, Sebuah Truk Mixer dengan Nopol W 9086 UD, menabrak sebuah warung yang berada di komplek proyek waduk logung turut Desa Kandangmas Kec Dawe Kab Kudus. Sabtu (26/8) malam. Informasi yang didapat dari TKP...